Dalam rangka pengembangan diri dan profesionalisme dosen di lingkup Fakultas, Faperta Unisa menggelar kegiatan Professor Insight dengan mengundang Prof. Dr. Ir. Flora Pasaru Pada Senin 23 Mei 2022 bertempat di Ruang Seminar Faperta. Seluruh dosen di Faperta dan beberapa dosen …
Ratusan mahasiswa dan dosen di lingkungan Fakultas Pertanian mengikuti Kuliah Umum pada Senin 27 September 2021. Kuliah umum yang bertema “ Kedaulatan Pangan dan Ancaman Bioterorisme di Era 4.0” ini dilaksanakan daring menggunakan media zoom meeting. Kegiatan kuliah umum ini …
PALU-Himpunan Mahasiswa Agroteknologi Fakultas Pertanian UNISA berperan serta dalam Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) V Forum Komunikasi dan Kerja Sama (FKK) Himpunan Mahasiswa Agronomi Indonesia (HIMAGRI) di Kampus STIP Mujahidin Toli-Toli, Sulawesi Tengah pada 25-27 Februari 2021. Pada kesempatan tersebut Himagro …
PALU – Rapat evaluasi sistem perkuliahan semester ganjil Tahun Ajaran 2020/2021 sekaligus dirangkaikan dengan pertemuan team teaching dosen pengampu mata kuliah semester genap T.A 2020/2021. Rapat tersebut diikuti unsur pimpinan fakultas, Dosen dan tenaga kependidikan, yang berlangsung pada hari Jumat …
Dr. Ir. Aris Aksarah, M.P, Dosen di Program Studi Agroteknologi, sekaligus Ketua Senat Universitas Alkhairaat Palu, Pagi ini (25/02/2021) didaulat menjadi penguji eskternal pada Sidang Ujian Promosi Doktoral di Universitas Tadulako. Disertasi dengan judul “Keragaman Tanaman, Viabilitas dan Pertumbuhan Bibit …
Penulis : Dr. Arfan Ganti, SP., M.Sc Sangat menarik ketika kita mengikuti Debat Capres-Cawapres 2014-2019 bagian ketiga pada tanggal 08 Juli 2014 yang mengangkat tema tentang ketahanan pangan, kehutanan dan lingkungan. Dalam debat kedua Capres-Cawapres mengungkapkan bahwa akan merencanakan program …
Penulis : Dr. Arfan Ganti, SP., M.Sc Salah satu kegiatan yang sangat populer di tingkat dosen, setiap tahunnya, ketika ikut mengambil bagian dalam berkompetisi secara nasional dalam mengusulkan proposal untuk memperoleh pendanaan kegiatan pengabdian dari DIKTI baik itu program mono …
Penulis : Dr. Arfan Ganti, SP., M.Sc Roland Bunch Kecil Itu Indah. Pada Program-Program Kecil, Pacul Dan Sekop Para Petani Tidak Dibuat Seolah-Olah Tampak Lucu Oleh Traktor-Traktor dan Pengeruk Program. Melalui skema pendanaan Kemenristek-Dikti, kami memperoleh kucuran dana pengabdian melalui …
Penulis : Dr. Arfan Ganti, SP., M.Sc Sebagai Dekan terpilih Fakultas Pertanian Universitas Alkhiraat periode 2020-2024, kami memiliki semangat, tekad kuat melakukan berbagai perombakan, perubahan dan perbaikan disegala lini, untuk mewujudkan prodi Agroteknologi dan THP dalam lingkup fakultas pertanian terakreditasi …